Sunday 5 April 2015

Membuat Menu item pada netbeans

Hai Java Lovers, kali ini saya akan berbagi tutorial tentang cara membuat menu item pada netbeans.
Caranya sangat mudah sekali, karena di netbeans plugin tersebut sudah ada secara default.

Pertama buat sebuah jframe baru,


Kemudian pada Pallete Swing Menus klik menubar dan drag ke jframe yang telah kita buat tadi



Setelah itu, kita mulai untuk mengedit menubar tersebut sesuai kebutuhan, cara menambah menu adalah dengan klik kanan pada bagian menu tersebut, kemudian pilih "add from pallete"

- Menu , Untuk menambah menu
- Menu Item, Untuk menambah sub menu
- Separator, untuk pembatas



Kita juga dapat menambah action keyboard pada menu tersebut, caranya dengan double klik pada shortcut sub menu. kemudian ketikkan tombol shortcut yang kita ingin kan, misalnya Ctrl+Z




Demikian tutorial dari wira-7, jangan berhenti untuk belajar dan berkreasi ^_^

Related Posts

Membuat Menu item pada netbeans
4/ 5
Oleh